Tegar Di Atas Sunnah

Kabar Muslimah

Pengganti Alkohol dalam Masakan

>> Kamis, 02 September 2010

Pada jenis-jenis masakan tertentu sering digunakan alkohol seperti arak, ang ciu, wine, mirin dan sebagainya. Salah satu contohnya adalah pada masakan cina, jepang, juga pada pembuatan kue tart. Bahkan pada masakan lokal seperti nasi goreng sering ditambahkan arak. Oleh karena itu diperlukan alternatif pengganti khamr atau minuman memabukkan tersebut dalam masakan. Pengganti ini tentu saja tidak sama persis seperti menggunakan khamr, namun hanya menimbulkan rasa atau aroma yang mirip.

~ Ang Ciu
Alternatifnya adalah campuran kecap asin dan perasan jeruk limau

~ Mirin
Alternatifnya adalah jus anggur yang dicampur dengan perasan air jeruk lemon.

~ Red Wine
Alternatifnya adalah jus anggur, jus cranberry dan jus tomat.

~ Bourbon
Alternatifnya adalah ekstrak vanilla, jus cranberry atau jus anggur.

~ Brandy
Alternatifnya adalah sirup buah cerry atau selai cerry.

~ Muscat
Alternatifnya adalah jus anggur yang ditambah dengan air dan gula putih.

~ Vodka

Alternatifnya adalah sari buah apel atau jus anggur dicampur dengan perasan jeruk nipis.

~ White brandy
Alternatifnya adalah anggur, sari buah apel, kaldu sayuran maupun air biasa.

~ Apple Brandy
Alternatifnya adalah jus apel tanpa pemanis

sumber: halal guide

0 komentar:

Posting Komentar

English French German Spain

Italian Dutch Russian Brazil

Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Translate Widget by Google

tamu

Pengikut

  © Blogger template Simple n' Sweet by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP